Yuk bantu teman kamu belajar dengan menambahkan soal di Kujawab. Klik disini..

Olimpiade Sains Kota (OSK) 2015 - Komputer , Nomor 39 - 40

Deskripsi untuk soal nomor 39 - 40

Perhatikan potongan program berikut:

function swag(x:integer):integer;
begin
 if (x<7) then swag:=x
  else swag:=swag(x mod 7)*swag(x div 7)*7;
end;

begin
 writeln(swag(71));
end.
39

Berapakah keluaran dari program tersebut?

a. 1

b. 49

c. 70

d. 147

e. 0

40

Berapakah nilai x sehingga keluaran program tersebut adalah 21?

a. 22

b. 21

c. 20

d. 19

e. 38