Yuk bantu teman kamu belajar dengan menambahkan soal di Kujawab. Klik disini..

Olimpiade Sains Kota (OSK) 2015 - Biologi , Nomor 30

30

Perhatikan sayatan dari organ daun berikut.

Pernyataan manakah yang paling tepat menggambarkan bahwa tumbuhan di atas teradaptasi

pada lingkungan kering/kekurangan air

A. Memiliki jaringan kolenkim dibawah lapisan epidermis adaksial

B. Posisi sel penutup yang terlindungi (kriptofor)

C. Memiliki stomata dalam jumlah banyak

D. Memiliki seludang pembuluh berkloroplas untuk fotosintesis C4

E. Proporsi mesofil bunga karang lebih dominan dibandingkan jaringan palisade